Soft Launch: Skillnest is growing with your feedback. Thanks for exploring the early experience!
Logo
Cicrle
Networking

Network Fundamental Bundle

Network Fundamental Bundle
About This Course

Training ini adalah Bundle Training (Network Fundamental + Routing Fundamental + Switch Fundamental)

Skills You Will Gain

What’s In This Course

Bagian 1 (Network Fundamental)

Sesi 1

  • Konsep Dasar IT Services
  • 7 OSI Layer
  • Layer 1 (Physical Layer)
  • Layer 2 (Datalink Layer)
  • Layer 3 (Network Layer)
  • IP Address dasar & Subnetting Dasar

Sesi 2

  • Subnetting Lanjutan
  • Routing & Routed Protocol
  • Layer 4 (Transport Layer)
  • Layer 5 - 7 (Session, Presentation, Application Layer)

Sesi 3

  • Subnetting Lanjutan 
  • Variable Length Subnet Mask

Sesi 4

  • Bermain dengan IP Address & Subnetting
  • Pengertian Virtualisasi & Demo
  • Pemahaman Cloud Dasar

Bagian 2 (Routing Fundamental)

Sesi 1  Pengantar Jaringan & Routing

  • Definisi dan fungsi Router dan Routing.
  • Peran IP Address dan Subnetting dalam proses routing.
  • Tabel Routing (Routing Table)
  • Menganalisis komponen dalam Tabel Routing (Destination Network, Next Hop, Metric, Interface)
  • Memahami proses Packet Forwarding oleh router.
  • Jenis-jenis Routing
  • Konsep Static Routing & Praktek
  • Sesi 2 Implementasi Static Routing
  • Primary & Backup Route (Administrative Distance Number)
  • Floating Static Route
  • Menguji konektivitas menggunakan ping dan traceroute.
  • Pengertian Default Route
  • Praktik Static Route & Default Route

Sesi 3 Konsep Dinamik Routing Protocol

  •  Memahami Cara kerja Dinamik Routing protocol
  • Otomatisasi pencarian path dengan dinamic Routing
  • Konsep OSPF
  • Praktek OSPF single Area

Sesi 4 OSPF Lanjutan & Summarization

  • Summarization dalam Routing Protocol
  • OSPF multiarea
  • Praktikum

Bagian 3 (Switch & VLAN)

Sesi 1: Dasar-Dasar Switching dan Spanning Tree Protocol (STP)

  • Peran dan Fungsi Switch: Membandingkan switch dengan hub.
  • Proses Forwarding Frame: Bagaimana switch mempelajari alamat MAC (MAC Address Learning) dan membuat keputusan penerusan.
  • Mode Duplex dan Kecepatan Port: Konsep half-duplex dan full-duplex.
  • Broadcast Storms: Dampak buruk dari loop fisik pada kinerja jaringan.
  • Multiple Frame Copies: Mengapa loop menyebabkan paket data dikirim berulang kali.

Spanning Tree Protocol (STP):

  • Konsep Dasar: Memahami Root Bridge, Designated Port, Root Port, dan Blocked Port.
  • Proses Pemilihan: Bagaimana Bridge Protocol Data Units (BPDU) digunakan untuk menentukan Root Bridge.
  • Hands-on (Opsional): Melihat status STP pada switch.


Sesi 2: Virtual LAN (VLAN) untuk Segmentasi Jaringan

  • Konsep Virtual LAN (VLAN):
  • Apa itu VLAN?: Membagi domain siaran tanpa harus membagi jaringan secara fisik.
  • Manfaat VLAN: Peningkatan keamanan, pengurangan ukuran broadcast domain, dan kemudahan manajemen.
  • Tipe VLAN: Data VLAN, Voice VLAN, dan Management VLAN.
  • Port Access vs. Port Trunk
  • VLAN Tagging (IEEE 802.1Q)
  • Native VLAN: Konsep VLAN yang tidak diberi tag pada trunk link.
  • Inter-VLAN Routing

Benefits

Icon
Belajar dari Ahli

Anda akan belajar dari instruktur yang ahli di bidang kecerdasan buatan dan memiliki pengalaman praktis.

Icon
Menyiapkan Diri untuk Teknologi Masa Depan

Virtualisasi adalah fondasi dari banyak teknologi modern seperti cloud computing dan containerization. Kursus ini akan membantu Anda mempersiapkan diri untuk teknologi masa depan.

Icon
Kesempatan Kerja

Dengan menguasai fundamental yang baik, kesempatan anda untuk lolos tahap seleksi di perusahaan akan semakin besar

Select Package

Basic

IDR 111.000

  • Online Training (Trainer Lead).
  • Module.
  • Whatsapp Group Discussion.

Gold

IDR 222.000

  • Online Training (Trainer Lead).
  • Module.
  • Whatsapp Group Discussion.
  • Personal Testing (Online).
  • Online Certificate.

Select Batch